Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

Selebrasi Akhir Kelas Bunda Produktif Batch 1

Gambar
Ga kerasa, setelah memulai kelas bunda produktif sedari bulan Oktober akhirnya sampai di akhir zona terkahir di Maret 2021 ini. Mulai dari berjuang mengikuti ritme kelas dan juga tugas di rumah sebagai ibu. Benar-benar menjadi suatu tantangan yang luar biasa. Terlebih ketika harus berjuang memanjat chat di grup yang begitu banyak, dan juga harus menunggu hasil diskusi dulu baru bisa mengerjakan tugas. Ga bisa dikerjain sendiri kaya tugas saat di kelas Bunda Sayang  Alhamdulillah Alhamdulillah, kami pun member CH 2 Keluarga dan parenting akhirnya yang tak kenal sama sekali berakhir menjadi saudara online yang begitu erat. Saling bahu membahu dalam menjalankan tugas di kelas ini  Sungguh bukan hal yang mudah menyatukan beberapa orang secara online dalam menyelesaikan tugas di kelas bunda produktif, maka ketika kami bisa sampai di tahap ini, kami sangat bersyukur  Maka pada selebrasi cluster di tanggal 6 Maret 2021 pukul 09.00-10.00 menjadi momen berbahagia bagi kami seluruh...

False Celebration di Zona N

Gambar
Ga kerasa sudah berada di ujung pembelajaran hexagonia, rasanya terharu masih bisa bertahan sampai di tahap ini, dengan segala kekurangan dan keterbatasan yang dialami. Alhamdulillah co house kami semakin kompak dan makin erat satu sama lain Berakhirnya agenda PP kami sebenarnya meninggalkan rasa penyesalan karena tak maksimal di tahap edukasi dan promosi program PP kami, apalagi saya selaku PJ PP kami merasa belum melaksanakan tugas dengan baik. Tapi yang lalu biarlah berlalu, ambil hikmahnya untuk kehidupan selanjutnya  Berikut false Celebration saya: