Perjalanan Pertama Menjadi Kupu-Kupu
Akhirnya masuk tahap kepompong kelas Bunda Cekatan. Di tahap inilah waktunya melatih diri selama 30 hari untuk menjadi kupu-kupu yang cantik.
Salah satu hal yang ingin saya tempat dalam 30 hari ini adalah kemampuan menulis jadi saya targetkan 1 hari minimal satu artikel artikelnya itu bisa bertema tentang Parenting, kemudian personal development karena saya suka hal itu, kemudian tentang bisnis karena lagi merintis bisnis, kemudian juga tentang ilmu ilmu pendidikan dan berkaitan dengan pembelajaran dan kurikulum, karena backgroundku di pendidikan
Mengapa menulis artikel?
Karena ini skill yang paling mudah diasah dengan kondisiku sebagai new mom. Dasarnya emang suka berbagi, suka baca. Terus jadi kepikiran kenapa ga ditulis ulang pake bahasa sendiri dan dibagikan, siapa tau membantu orang lain juga
Selain itu juga karena sekarang sudah resign dari kerjaan kantoran, maka personal branding melalui medsos menjadi suatu hal mutlak yang perlu dilakukan, agar kemampuan yang dimiliki bisa diketahui dan dirasakan manfaatnya untuk masyarakat luas. Satu tujuanku, semoga kelak bisa menjadi amal jariahku, bekal menuju akhirat
Di artikel pertama ini aku menulis tentang optimalisasi LinkedIn, karena emang lagi butuh sama materi ini. Baca 2 artikel utama yang jadi referensi kemudian berlatih untuk menuliskannya kembali ke dalam artikel yang sederhana, jelas namun sebisa mungkin mudah dipahami bagi pembaca
Pas beres ngerjain artikelnya, masya Allah, senengnya luar biasa 😍. Semoga konsisten di 30 hari berikutnya
Berikut link artikel pertamaku
https://ridhahidayani.blogspot.com/2020/03/tips-optimalisasi-bermain-di-linkedin.html
Dan sebagai bentuk apresiasi atas karya pertamaku ini, ku beri nilai Excellent, semoga diri ini semakin terpacu menghasilkan yang terbaik dan hal yang bermanfaat
Salah satu hal yang ingin saya tempat dalam 30 hari ini adalah kemampuan menulis jadi saya targetkan 1 hari minimal satu artikel artikelnya itu bisa bertema tentang Parenting, kemudian personal development karena saya suka hal itu, kemudian tentang bisnis karena lagi merintis bisnis, kemudian juga tentang ilmu ilmu pendidikan dan berkaitan dengan pembelajaran dan kurikulum, karena backgroundku di pendidikan
Mengapa menulis artikel?
Karena ini skill yang paling mudah diasah dengan kondisiku sebagai new mom. Dasarnya emang suka berbagi, suka baca. Terus jadi kepikiran kenapa ga ditulis ulang pake bahasa sendiri dan dibagikan, siapa tau membantu orang lain juga
Selain itu juga karena sekarang sudah resign dari kerjaan kantoran, maka personal branding melalui medsos menjadi suatu hal mutlak yang perlu dilakukan, agar kemampuan yang dimiliki bisa diketahui dan dirasakan manfaatnya untuk masyarakat luas. Satu tujuanku, semoga kelak bisa menjadi amal jariahku, bekal menuju akhirat
Di artikel pertama ini aku menulis tentang optimalisasi LinkedIn, karena emang lagi butuh sama materi ini. Baca 2 artikel utama yang jadi referensi kemudian berlatih untuk menuliskannya kembali ke dalam artikel yang sederhana, jelas namun sebisa mungkin mudah dipahami bagi pembaca
Pas beres ngerjain artikelnya, masya Allah, senengnya luar biasa 😍. Semoga konsisten di 30 hari berikutnya
Berikut link artikel pertamaku
https://ridhahidayani.blogspot.com/2020/03/tips-optimalisasi-bermain-di-linkedin.html
Dan sebagai bentuk apresiasi atas karya pertamaku ini, ku beri nilai Excellent, semoga diri ini semakin terpacu menghasilkan yang terbaik dan hal yang bermanfaat
Komentar
Posting Komentar
Terima Kasih sudah berkunjung ke blog ini. Semoga bisa jadi partner bertumbuh bagi rekan-rekan semua ya