Perjalanan Hari Ke-11 di Tahap Kepompong

Alhamdulillah sampai hari kesebelas ini, sudah menghasilkan sebelas artikel tanpa bolong. Sungguh konsistensi dan perjuangan luar biasa bagi diriku untuk terus bertahan demi menjadi blogger profesional yang diridhoi Allah

Di Hari Jum'at ini ku menulis tentang "rutinitasku adalah ladang pahalaku"

Jujur saja menjadi Ibu ternyata memiliki konsekuensi dari rutinitas yang begitu padat dan waktu pengerjaanya juga unpr dictable karena sebagai Ibu yang sekarang full di rumah menjadikan aktivitasku bergantung pada jam aktifnya Khadijah

Berikut artikel yang ku tulis:

https://ridhahidayani.blogspot.com/2020/04/rutinitasku-ladang-pahalaku.html

Dan dengan ini ku nilai diriku dengan badge excellent


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Apa Perbedaan Learning dan Training

CREATIVITY

Mengenalkan Fitrah Seksualitas pada Anak